TRANSFORMASI NILAI LOKAL YANG DIEKSPRESIKAN WAYANG TOPENG MALANG SEBAGAI SUMBER PENDIDIKAN KARAKTER

  • Hidayat R
N/ACitations
Citations of this article
66Readers
Mendeley users who have this article in their library.

Abstract

Penelitian ini bertujuan menggali nilai-nilai lokal yang bersumber dari Wayang  Topeng  Malang  (WTM).  Pendekatan  yang  diterapkan  adalah transformasi  dengan  teori  fungsional-struktural.  Tujuan  penelitian  ini dimaksudkan mencari relasional nilai-nilai yang diekspresikan WTM. Penggalian data  dilakukan  pada  perkumpulan  Wayang  Topeng Asmarabangun  di  Dusun Kedungmangga, Kecamatan Pakesaji, Kabupaten Malang melalui pengamatan (observer partisipatoris) dan wawancara. Analisis penelitian  ini   menggunakan metode hermeneutik  terhadap   WTM. Hasil penelitian menunjukan  signifikasi transformasi nilai-nilai lokal tentang pendidikan-estetik dan sosial-egaliter yang dapat digunakan sebagai sumber pendidikan karakter dalam membentuk sikap siswa  sekolah.

Cite

CITATION STYLE

APA

Hidayat, R. (2015). TRANSFORMASI NILAI LOKAL YANG DIEKSPRESIKAN WAYANG TOPENG MALANG SEBAGAI SUMBER PENDIDIKAN KARAKTER. Imaji, 12(2). https://doi.org/10.21831/imaji.v12i2.3151

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free