Determinan Motivasi Kerja: Kompensasi Finansial dan Gaya Kepemimpinan, Serta Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan

  • Ardiansyah R
  • Yustina A
  • Shaleh K
N/ACitations
Citations of this article
60Readers
Mendeley users who have this article in their library.
Get full text

Abstract

Abstract Tujuan penelitian ini adalah menguji pengaruh kompensasi finansial dan gaya kepemimpinan sebagai alat ukur motivasi kerja dan pengaruhnya terhadap kinerja karyawan. Metode penelitian yang digunakan adalah metode survey. Data dikumpulkan melalui kuesioner dengan skala likert. Populasi penelitian adalah karyawan Rumah Sakit Umum Daerah Kota Tarakan. Metode pemilihan sampel menggunakan simple random sampling dengan menggunakan metode analisis Structural Equation Model (SEM) WarpPls 6.0. Hasil penelitian menunjukan bahwa kompensasi finansial berpengaruh signifikan terhadap motivasi kerja, gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan terhadap motivasi kerja, kompensasi finansial tidak berpengaruh terhadap kinerja pegawai, gaya kepemimpinan berpengaruh signifikan terhadap kinerja pegawai, motivasi kerja tidak memediasi hubungan antara kompensasi finansial dan kinerja pegawai, serta motivasi kerja mampu memediasi hubungan antara gaya kepemimpinan dan kinerja pegawai. Kata kunci: Kompensai finansial, gaya kepemimpinan, motivasi kerja, kinerja pegawai.

Cite

CITATION STYLE

APA

Ardiansyah, R., Yustina, A. I., & Shaleh, K. (2021). Determinan Motivasi Kerja: Kompensasi Finansial dan Gaya Kepemimpinan, Serta Pengaruhnya Terhadap Kinerja Karyawan. Tangible Journal, 6(1), 1–15. https://doi.org/10.47221/tangible.v6i1.154

Register to see more suggestions

Mendeley helps you to discover research relevant for your work.

Already have an account?

Save time finding and organizing research with Mendeley

Sign up for free