Tujuan dari pelaksanaan penelitian ini guna menganalisis strategi dakwah K.H Ahmad Dahlan dalam meningkatkan pemahaman keagamaan pada masyarakat. Penelitian kualitatif jenis kepustakaan ditetapkan menjadi pendekatan penelitian ini. Data penelitian didapatkan dari sumber berupa literature review. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan menelusuri referensi data base, melalui google scoolar, melalui kata kunci, dakwah K.H Ahmad Dahlan. Secara kualitatif dengan menggunakan pola berfikir indukatif, dan teknik dedukatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa desain pembelajaran harus memperhatikan seluruh Aspek.Keyword : Dakwah, K.H Ahmad Dahlan, keagamaan.
CITATION STYLE
Jannah, N. (2022). Strategi Dakwah K.H Ahmad Dahlan dalam Meningkatkan Pemahaman Keagamaan pada. Jurnal At-Taghyir: Jurnal Dakwah Dan Pengembangan Masyarakat Desa, 4(2), 175–190. https://doi.org/10.24952/taghyir.v4i2.4776
Mendeley helps you to discover research relevant for your work.